KLIKKORAN.COM - Di bawah ini terdapat arti lagu batak 'Boan Au' milik Marsada Star beserta makna dan terjemahan lirik bahasa Indonesia.Marsada Star merupakan musisi dan penyanyi asal Indonesia tepatnya di Samosir, Sumatera Utara yang beranggotakan 7 orang.
Pada tanggal 10 Oktober 2016 lalu, Marsada Star merilis video musik dari lagunya berjudul 'Boan Au'yang diunggah melalui kanal Youtube Wahana Records.Lagu 'Boan Au' milik Marsada Star ini sekarang telah ditonton sebanyak 4,5 juta kali yang dihitung sejak artikel ini terbit (09/12/2022).
Baca juga : Wahana RecordsCAIR Rp450.000 Saldo DANA Gratis 9 Kali Withdraw dari Aplikasi Penghasil Uang Ini, Simak CaranyaMakna dari lagu 'Boan Au' yang dipopulerkan oleh Marsada Star ini adalah menceritakan tentang perasaan cinta yang dalam terhadap kekasihnya dan rela memberikan segala yang ia punya.
Terlihat dalam lirik Naeng nian au di lambungmu/Tung satongkin pe ito/Unang tinggalhon au sasada au yang artinya aku ingin selalu bersamamu, jangan tinggalkan aku sendiri walau hanya sekejap.Berikut ini adalah arti lagu 'Boan Au' milik Marsada Star lengkap dengan lirik dan terjemahannya dalam bahasa Indonesia.
[embed]https://youtu.be/aXe3kD8qsBs[/embed]Baca juga : Arti Lagu Batak ‘Haholongan’ by Jun Munthe beserta Terjemahan Lirik Bahasa Indonesia dan Maknanya
Arti Lagu Boan Au - Marsada Star
Lirik dan Terjemahan :Boan au da hasian(Artinya : Bawalah aku oh kekasihku)
Manang tu dia pe ho lao(Artinya : Ke mana pun kau pergi)
Naeng nian au di lambungmu(Artinya : Aku ingin selalu bersamamu)
Editor : Saridal MaijarSumber : 134096