Tema Hari Palang Merah Indonesia dan Sejarah Lengkapnya Pada Sabtu 3 September 2022

×

Tema Hari Palang Merah Indonesia dan Sejarah Lengkapnya Pada Sabtu 3 September 2022

Bagikan berita
Hari Palang Merah Indonesia (PMI) diperingati pada 3 September 2022
Hari Palang Merah Indonesia (PMI) diperingati pada 3 September 2022

Henry Dunant awalnya hanya ingin bertemu dengan Kaisar Perancis, Napoleon III namun ia tidak tega melihat luka yang tercecer.Dia menuangkan kesan dan pengalaman tersebut dalam sebuah buku berjudul “Kenangan dari Solferino”, yang menggemparkan seluruh Eropa.

Baca juga: TP PKK Tanah Datar dan PMI Lakukan Ini, Untuk Menekan Penularan Covid-19Isinya yang pertama, membentuk organisasi kemanusiaan dan menolong prajurit terluka saat di medan perang.

Kedua, mengadakan perjanjian internasional untuk melindungi prajurit tersebut bersama sukarelawan yang bergabung.Hingga pada tahun 1864, gagasan Konvensi perbaikan kondisi prajurit yang cedera di medan perang itu pun diterima.

Di Indonesia sendiri, gagasan tersebut baru dibentuk pada 3 September 1945 setelah sempat dibubarkan setelah perang dunia ke-2.Baca juga: 15 Twibbon Hari Jadi PMI ke-76, Pasang Bingkai Foto Pilihan di twibbonize.com

Pembentukan panitia juga dilakukan 2 hari setelahnya, 5 September 2022 dengan beberapa anggota berikut.- dr R. Mochtar (Ketua)

- dr. Bahder Djohan (Penulis)- dr Djuhana

- dr Marzuki- dr. Sitanala

Kegiatan pertamanya dilakukan sejak 17 September 2022 dan telah menyebar di 30 provinsi dengan 323 cabang, sampai sekarang.Baca juga: Pencanangan Vaksinasi, Ketua PMI Kepulauan Mentawai Terima Vaksin Sinovac

Demikian rangkuman Tema Hari Palang Merah Indonesia dan Sejarah Lengkapnya Pada Sabtu 3 September 2022.Tonton juga Video dari Youtube Klikkoran.com di bawah ini:

https://www.youtube.com/watch?v=FHuRyZcAmYY(KK)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 112287
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini