KLIKKORAN.COM - Jawaban benar dari tebak-tebakan viral tentang "Bis apa yang bisa masuk masjid?" banyak dicari oleh netizen.Saat ini, banyak pencarian dari tebak-tebakan viral tersebut oleh netizen untuk mengetahui jawaban yang lucu.
Ide dalam bermain tebak-tebakan memang tidak ada habisnya. Kali ini pencarian jawaban yang benar dari tebak-tebakan tersebut banyak dicari oleh netizen.Kali ini, pertanyaan "Bis apa yang bisa masuk masjid?" terdapat pada salah satu teka-teki sulit (TTS) asah otak yang lucu dan viral saat ini.
Baca juga: Website Survimo Penghasil Uang, Apakah Terbukti Membayar atau Scam? Berikut UlasannyaDiketahui, tebak-tebakan "Bis apa yang bisa masuk masjid?" ini juga muncul dari pengguna media sosial seperti TikTok, twitter, Instagram dan Brainly.
Apakah kamu salah satu netizen yang mencari jawaban dari pertanyaan tersebut?Untuk itu, cek jawaban dan ulasan dari tebak-tebakan ini sampai tuntas ya guys ya!
Jawaban Tebak-tebakan: "Bis apa yang bisa masuk masjid?"
Permainan teka-teki atau tebak-tebakan memang salah satu kegiatan saat mengisi waktu luang yang cukup mengasyikkan. Game seperti ini bisa kamu lakukan sendiri untuk mengasah kemampuan kamu dalam berpikir dan wawasan kamu.Pertanyaan 'Bis apa yang bisa masuk masjid?' merupakan sebuah pertanyaan dari banyak pengguna media sosial yang ingin mengetahui jawaban tebak-tebakan asah otak dengan jawaban yang lucu.Untuk itu, Klikkoran.com telah merangkum jawaban yang benar dari tebak-tebakan tersebut dari berbagai sumber.Berikut adalah jawaban yang benar dari teka-teki ini!
Baca Juga: Es Apa yang Solehah? Tebakan Plesetan Nama Minuman Bikin Ngakak
Jawaban: Bismillah.Itulah jawaban yang masuk akal dari teka-teki viral tersebut.
Nah, saat ini beberapa media sosial yang banyak menggunakan pertanyaan seperti teka-teki tersebut di twitter hingga tiktok sebagai hiburan.Tebakan lainnya:
Editor : Saridal MaijarSumber : 133985