Profil Biodata Sri Astari Rasjid Mantan Dubes RI yang Meninggal Dunia 11 Desember 2022

×

Profil Biodata Sri Astari Rasjid Mantan Dubes RI yang Meninggal Dunia 11 Desember 2022

Bagikan berita
Sri Astari Rasjid. (Foto: Instagram @astarirasjid)Profil dan Biodata Sri Astari Rasjid yang meninggal dunia pada 11 Desember 2022 malam (foto: Twitter @astari007)
Sri Astari Rasjid. (Foto: Instagram @astarirasjid)Profil dan Biodata Sri Astari Rasjid yang meninggal dunia pada 11 Desember 2022 malam (foto: Twitter @astari007)

Ia mendalami seni lukis dan patung yang setiap karyanya, terinspirasi dari tema kehidupan perempuan Indonesia dari beragam faktor lingkungan sosial.Banyak dari karyanya yang mengeksplorasi masalah dan tekanan yang muncul akibat modernisasi, demokratisasi, globalisasi dan kebebasan.

Bahkan dalam kehidupan urban perkotaan, banyak dari karyanya yang bertentangan dengan budaya patriarki dan komunal yang mengakar dalam lingkungan perempuan Indonesia.Salah satu karyanya yang terkenal adalah patung “La Vie En Rose” (2006), menampilkan tas tangan yang diisi dengan motif mawar dan senapan.

Tidak hanya terkenal di Indonesia, namanya juga mengharumkan kancah Internasional hingga mengikuti beberapa ajang pameran di bawah ini.- 2008 His/Hers Exhibition, Vanessa Art Link 798 District, Beijing

- 2000 Recollections, Ganesha Gallery Four Seasons Resort Bali- 2000 Wings & Excursions, Ganesha Gallery, Four Seasons Resort Bali

Itulah Profil dan Biodata Sri Astari Rasjid yang meninggal dunia pada 11 Desember 2022 malam hingga sejarah hidup lengkapnya, semoga bermanfaat. (KK)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 134539
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini