Selebriti - Artis kontroversial yang kembali jadi sorotan publik, Nikita Mirzani blak-blakan soal bayaran endorse termahal.
Baca juga : Adik Nikita Mirzani Ungkit Kelakuan Sajad Ukra, Lintang Enggan Sang Kakak Menikah Lagi
Melansir Tribun, ia bercerita pada Tukul Arwana dan Maria Vania, tentang jumlah uang yang dihabiskannya untuk sewa pengawal pribadi (bodyguard).
Artis yang berseteru dengan pihak Habib Rizieq Shihab itu mengaku lama tak bersama Krizna Fahrezi, kini punya pengawal pribadi yang bertugas tak sembarangan.
Diketahui Krizna Fahrezi pernah menjadi asisten Ayu Ting Ting, Luna Maya, Syahnaz Sadiqah, hingga Nikita Mirzani.
Lantas, Maria Vania ingin tahu berapa banyak uang yang pernah dihabiskan Nikita Mirzani dalam satu kali belanja pakaian.
"Berapa banyak kamu bisa habiskan uang untuk belanja fashion?," tanya Maria Vania.
"Terakhir, 1,5 jam Rp 100 juta," jawab Nikita Mirzani.
Hal tersebut Nikita Mirzani ungkapkan, saat menjadi bintang tamu di acara Tukul One Man Show pada Jumat (4/12/2020).
"Ya ampun itu ada pohon tinggal petik?," tanya Maria Vania.
Editor : Saridal MaijarSumber : 4353