Beri Bantuan Pendidikan Miliaran Rupiah, Jimin BTS Tuai Pujian dan Makin Disayang

×

Beri Bantuan Pendidikan Miliaran Rupiah, Jimin BTS Tuai Pujian dan Makin Disayang

Bagikan berita
Jimin BTS (foto : https://www.instagram.com/bangtan.fact_indo/)
Jimin BTS (foto : https://www.instagram.com/bangtan.fact_indo/)

Selebriti - Penyanyi asal negri ginseng, Jimin BTS tuai pujian netizen, pasca beri bantuan pendidikan miliaran rupiah.

Baca juga : Drama Youth: Kisah Perjuangan BTS segera tayang, siapa saja pemainnya?

Melansir kanal247, ia dikenal memiliki hati yang mulia karena sering berbagi dan berdonasi miliaran rupiah di bidang pendidikan.

Salah satu media setempat melaporkan bahwa Jimin juga, memberikan bantuan berharga di bidang pendidikan.

Ia mendirikan sebuah yayasan beasiswa dengan dana senilai 108 juta won, (setara 1,4 miliar rupiah) untuk pendidikan selama tiga tahun ke depan.

Dana tersebut akan digunakan untuk membiaya pendidikan siswa, yang berprestasi di bidang seni di kawasan Jeolla Setatan.

Hal tersebut membuat para penggemar makin jatuh hati kepadanya,

"Sisi positif dari para member Bangtan..bukan hanya Jimin yg sering nyumbang..

JHope, Suga, RM.. mereka semua sangat peduli Dengan orang"di sekitarnya.,"

puji @husn****.
Editor : Saridal Maijar
Sumber : 4729
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini