Resmi OJK, Ini 5 Aplikasi Penghasil Uang Paling Aman dan Pasti Membayar

×

Resmi OJK, Ini 5 Aplikasi Penghasil Uang Paling Aman dan Pasti Membayar

Bagikan berita
Ilustrasi aplikasi penghasil uang. (Foto: Kredivo)
Ilustrasi aplikasi penghasil uang. (Foto: Kredivo)

Poin bisa ditukarkan menjadi uang berupa saldo DANA, OVO, LinkAja, dan GoPay, atau dengan kuota Internet.

Cara Mendapatkan Emas di Aplikasi JadiDuit

Banyak cara untuk mendapatkan dapat emas di aplikasi JadiDuit. Misalnya, Check-in di Jadiduit setiap hari.

Menyelesaikan misi, menonton video, dan mengundang teman.

Pengguna bisa memilih metode apapun boleh untuk dapat emas.

Di dalam aplikasi JadiDuit, juga bisa menemukan aplikasi penghasil uang lainnya.

Sementara, Jadiduit juga bekerjasama dengan Youtuber yang menfocuskan review aplikasi penghasil uang, pengguna bisa dapat tips untuk menghasilkan uang dari channel mereka.

Selain itu kamu juga dapat menukarkan koin emas menjadi coin game seperti mobile legends, PUBG dan game lainnya yg bekerjasama dengan aplikasi JadiDuit. (*)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 33577
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini